Pada tahun 2023, harga kebutuhan dan barang akan sangat melonjak drastis sesuai kebijakan yang telah dipaparkan pemerintah. Beberapa di antaranya penyesuaian tarif Cukai Hasil Tembakau (CHT), tarif tol, hingga bunga KPR akan memberi dampak kenaikan…
Kilang Balongan: Pilar Strategis dalam Suplai BBM Nasional…
Kilang Balongan berdiri megah di Kecamatan Balongan, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, menjadi salah satu kilang minyak paling canggih di Indonesia. Dikelola oleh PT Kilang Pertamina Internasional, kilang ini memiliki Nelson Complexity Index (NCI) tertinggi di…
Proyek Gas Blok Masela: Final Investment Decision Ditargetkan…
Proyek gas Blok Masela yang dikenal sebagai salah satu proyek gas terbesar di Indonesia, ditargetkan mencapai Final Investment Decision (FID) pada kuartal IV-2025. Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK…
Investasi Energi Baru Terbarukan di Indonesia Capai US$580…
Kementerian ESDM (Energi dan Sumber Daya Mineral) terus berupaya mempercepat investasi Energi Baru Terbarukan (EBT) guna mencapai target bauran energi sebesar 23% pada tahun 2025. Hingga pertengahan tahun 2024, realisasi bauran energi dari EBT tercatat…
Transisi Energi di Indonesia: Ada Tantangan dan Proyek…
Indonesia tengah menghadapi tantangan besar dalam mewujudkan transisi energi, sebuah langkah krusial untuk mencapai target netral emisi karbon (net zero emission) pada tahun 2060. Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) menegaskan bahwa transisi…